{[['
']]}
Perihal Mengenai Pengiriman Barang :
1. Pengiriman paket anda dilakukan menggunakan ekspedisi ‘JNE’.
2. Pengiriman umumnya dilakukan paling
lambat keesokan harinya dari tanggal setelah kami menerima transfer
pembayaran pemesanan barang, yaitu setelah dilakukan pengecekan
ketersediaan stock barang di gudang kami. Kemudian pada hari yang sama
kami akan melakukan pengiriman barang pesanan Anda sesuai dengan alamat
tujuan yang Anda berikan kepada kami. Apabila Pembayaran dilakukan
setelah jam 4 sore maka proses pengecekan barang dan pengiriman barang
akan membutuhkan proses paling lambat 2 hari kerja.
3. Order Pesanan Anda berlaku dalam 1 x
24 jam. Jika dalam jangka waktu 1 x 24 jam kami belum menerima
konfirmasi pembayaran, maka order anda dinyatakan BATAL dan barang
pesanan berhak kami alihkan ke pembeli lainnya bila stocknya terbatas.
4. Barang yang sudah dibeli tidak dapat
dikembalikan. Sebelum dikirim, setiap barang pasti melalui proses
Quality Control, untuk memastikan bahwa barang yang kami kirim HANYA
barang dalam keadaan BAIK.
5. Setelah pengiriman, perlu waktu 1-2
hari bagi kami, untuk bisa memberikan/input nomor resi anda, dikarenakan
tiap harinya, paket dijemput oleh kurir JNE, dan pengisian formulir
pengiriman tidak di tempat, karena akan memakan waktu yang tidak
sedikit, mengingat jumlah paket yang dikirimkan cukup banyak tiap
waktunya. Pada kasus tertentu, biasanya barang sudah sampai ke tangan
anda sebelum kami memperoleh resi.
6. Secara umum, pengiriman menggunakan
jasa JNE untuk wilayah Pulau Jawa, antara 1-3 hari kerja, dan untuk
wilayah di luar Pulau Jawa, antara 1-6 hari kerja, tergantung jarak
tempuh.
PENTING:
Biaya pengiriman tidak hanya ditentukan
dari berat produk, tetapi ditentukan pula oleh dimensi kemasan
berdasarkan kriteria yang telah ditetapkan oleh mitra pengiriman kami.
Posting Komentar